Masalah Gangguan Lingkungan Sebagai Ekses …
2. Undang-Undang Gangguan. Kita ketahui bersama bahwa salah satu syarat sebelum dimulainya pekerjaan pembangunan adalah izin gangguan (hinder ordonanntie) sesuai peraturan Staatsblad 1926 No. 226. Inilah dasar hukum kewenangan pemerintah daerah setempat memberikan izin gangguan bagi pihak-pihak yang akan …
PENGELOLAAN LIMBAH HASIL KONSTRUKSI PADA …
Pengelolaan Limbah Hasil Konstruksi Pada Proyek Pembangunan Gedung Forum Ilmiah Volume 16 Nomor 1, Januari 2019 63 PENGELOLAAN LIMBAH HASIL KONSTRUKSI PADA PROYEK PEMBANGUNAN GEDUNG ... sampah di 194 kabupaten di Indonesia mencapai 666 juta liter atau setara dengan 42 juta kilogram, dimana komposisi sampah …
(PDF) ARTIKEL ILMIAH NON PENELITIAN "SAMPAH DAUR ULANG SEBAGAI …
Sampah bukan hanya sebagai faktor pencemaran lingkungan namun dapat digunakan sebagai bahan bangunan. Kreativitas insinyur sipil dalam pengelolaan sampah dapat menciptakan bangunan yang ramah lingkungan sehingga mampu mengurangi pencemaran dan tercipta sebuah solusi mewujudkan lingkungan hidup yang sehat dan asri.
Metode Pengendalian Lingkungan di Proyek Konstruksi
Dampak Proyek kepada Lingkungan. Proyek dilaksanakan harus mengacu prinsip ramah lingkungan dengan meminimalkan limbah konstruksi yang dibuang ke lingkungan. Adapun jenis limbah proyek diantaranya : Limbah padat : Puing beton/dinding/bata, sisa asbes, kayu, kertas, plastik, potongan logam, dll. Limbah gas : Asap mesin dan peralatan …
Limbah Konstruksi: Cek Info Cara Pengolahan dan Jenisnya
Limbah konstruksi menjadi hal salah satu bentuk sampah yang tergolong sulit untuk didaur ulang. Di masa saat ini, banyak proyek konstruksi yang mengutamakan sistem pembangunan dengan limbah yang minim. Selain menjaga lingkungan hidup, konsep ini memberikan kemudahan bagi para pekerja ketika proyek sudah memasuki tahap …
Meski 'Kaya' Regulasi, Penegakan Hukum Pengelolaan Sampah …
Pasalnya, angka timbunan sampah terus-menerus naik dari tahun ke tahun. Padahal, pemerintah telah mencetak sejumlah peraturan yang diharapkan dapat menjadi pijakan hukum bagi polemik penanganan persampahan. Mulai dari UU No. 18 Tahun 2008 tentang Pengelolaan Sampah; PP No. 81 Tahun 2012 tentang Pengelolaan Sampah …
Bagaimana Pengembangan Metode Pengolahan Limbah Konstruksi
Namun, pengolahan limbah konstruksi tidak terbatas pengolahan material. Ada beberapa metode pengolahan lain seperti penggunaan teknologi hijau dan pemulihan energi. Teknologi hijau dirancang untuk mengurangi dampak lingkungan. Beberapa teknologi hijau yang digunakan antara lain teknologi pengolahan air limbah, teknologi …
Sampah Plastikmu Bisa untuk Bahan Membangun Rumah, …
Bukan rahasia lagi kalau sampah plastik merupakan masalah besar bagi lingkungan. Kita memproduksi 300 juta ton plastik setiap tahun dan 8 juta ton plastik dibuang ke laut setiap tahunnya. Bahkan, diperkirakan 100 ribu biota laut mati akibat plastik setiap tahun. Ngeri, ya? Berbagai solusi pun dilakukan demi mengurangi limbah plastik.
Kebut Zona Aktif 'Black Hole' di TPA Karangdiyeng, Solusi …
Konstruksi bangunan zona aktif menggunakan geomembran yang dilengkapi sistem atau metode Controlled Landfill (penimbunan). "Sistemnya tidak hanya sistem terbuka (open dumping) saja, tetapi juga ada Controlled Landfill," ungkapnya.. Pembangunan zona aktif di kawasan TPA Karangdiyeng memanfaatkan lubang …
Tiga Material Bangunan Ini Berbahan Dasar Limbah dan Lumpur
Baca juga: Lima Bahan Bangunan Inovatif yang Popüler Digunakan di Seluruh Dunia. Berikut material bangunan tersebut: 1. Pemanfaatan dari residual cracking catalyst (RCC) Residual cracking catalyst (RCC) merupakan limbah dari pemprosesan minyak mentah di dalam reaktor. Penggunaan limbah minyak sebagai bahan bangunan dasar …
Biopori di Halaman Solusi Sampah Organikmu Jogja Konstruksi
Biopori di Halaman Solusi Sampah Organikmu Jogja Konstruksi Apa Itu Biopori: Biopori adalah lubang kecil yang digali di tanah untuk memungkinkan air hujan dan limbah organik masuk ke dalam tanah. Biopori dibuat dengan menggunakan alat khusus yang disebut "bor biopori" dan kemudian diisi dengan sampah organik, seperti sisa-sisa …
Melawan Dampak Perubahan Iklim Dengan Penerapan …
Melihat kenyataan tersebut, tentunya kita harus mencari solusi dalam mengantisipasi dampak perubahan iklim, salah satunya pemanasan global yang berdampak pada kenaikan temperatur bumi. Peningkatan suhu rata-rata harian akibat pemanasan global, setidaknya 0,74°C pertahun selama dua dekade terakhir dengan dampak yang …
Mengontrol Polusi Kontruksi, Ragam Polusi dari Proyek Konstruksi
Mengontrol Polusi Kontruksi: Polusi udara. Polusi udara adalah salah satu pencemar terbesar dalam suatu lokasi konstruksi dan muncul dalam banyak bentuk, walaupun tiga polutan yang paling umum meliputi debu, emisi gas, dan sejumlah besar asap. Polusi udara tidak terbatas hanya pada bangunan itu sendiri, juga dapat terjadi …
Waduk Jatigede Jadi Lautan Sampah, Ini Mitigasi yang Dilakukan …
JAKARTA, KOMPAS - Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat mengupayakan mitigasi terhadap penumpukan sampah yang ada di Waduk Jatigede, Kebupaten Sumedang, Jawa Barat.. Untuk diketahui, mitigasi adalah upaya untuk mengurangi dampak bencana atau terjadinya bencana di kemudian hari. Adapun …
Bagaimana Cara Melakukan Pengelolaan Limbah Konstruksi?
Dalam mewujudkan konstruksi yang lebih ramah lingkungan pada tahap pelaksanaan harus menjadi perhatian serius. Karena pada tahap ini banyak menghasilkan limbah mulai dari proses pembangunan, renovasi sampai pembongkaran. Berbagai piranti pengukur indikator …
Bagaimana Cara Melakukan Pengelolaan Limbah Konstruksi?
Indikator ini dinamakan Green Building Index Residensial New Construction (GBI-RNC). Untuk mendapatkan kredit poin yang sesuai, ada 6 parameter penting yaitu sebagai berikut : 2. Build (pelaksanaan konstruksi) Dalam mewujudkan konstruksi yang lebih ramah lingkungan pada tahap pelaksanaan harus menjadi perhatian serius.
10 Cara Mengatasi Pencemaran Udara dan Pencegahannya
Pembakaran sampah secara terbuka sebenarnya sudah diatur dalam UU 8 tahun 2008 yang ditegaskan bahwa masyarakat harus mengelola sampah dengan sistem kumpul-pilah-olah. ... dan kegiatan konstruksi. Haze bentuknya seperti kabut yang dapat mengaburkan penglihatan, namun berbahaya jika terhirup. Penyebab Pencemaran …
IDENTIFIKASI SISA MATERIAL KONSTRUKSI DALAM …
sampah material (construction waste), perlindungan terhadap kualitas lingkungan dan kualitas kesehatan komunitas. Berdasarkan hal tersebut, maka nampak jelas bahwa penanganan sisa material konstruksi atau sampah material konstruksi merupakan upaya pencapaian sustainable building dalam rangka pembangunan berkelanjutan.
Ecobrick, Inovasi Mengubah Sampah Plastik Jadi Bahan …
Ecobrick juga dikenal dengan sebutan bottle brick atau ecoladrillo sebagai salah satu solusi pemanfaatan sampah plastik yang sudah terkenal di seluruh dunia. Sampah plastik yang dikumpulkan dalam botol akan terjaga dengan baik dan bisa dimanfaatkan untuk hal berguna tanpa harus membakar, menimbun, atau dibiarkan …
Mengenal PLTSa: Sistem Penghasil Energi dan Pengelola Sampah
Tantangan yang dihadapi ialah ketidakseragaman pemberian Biaya Layanan Pengolah Sampah (BPLS) pada tiap daerah, minimnya alokasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) untuk kebersihan dan pengelolaan sampah, serta tingginya modal awal. Pembiayaan dalam PLTSa harus sangat diperhitungkan karena proyek PLTSa ini …